Daftar Bab


Hadits riwayat Bukhari
Kitab : Nikah
[Kembali]
No Bab
1 Anjuran untuk menikah
2 Sabda Nabi Shallallahu 'alaihi wa Sallam
3 "Barangsiapa yang tidak memiliki ba`ah hendaklah berpuasa"
4 Banyak isteri
5 Orang yang hijrah, atau melakukan kebaikan untuk menikahi seorang wanita
6 Menikahnya orang yang dalam keadaan susah
7 Perkataan seorang laki-laki kepada kawannya "Lihatlah di antara isteriku mana yang kamu sukai
8 Larangan untuk hidup membujang dan mengebiri
9 Menikahi gadis
10 Menikahi janda
11 Menikahnya orang muda dengan yang lebih tua
12 Siapa yang dinikahi? Bagaimana wanita yang baik?..
13 Menjadikan budak-budak wanita sebagai isteri
14 Menjadikan pembebasannya sebagai mahar
15 Menikahnya orang yang dalam kesusahan
16 Sekufu dalam agama
17 Sekufu dalam harta, dan pernikahan lelaki miskin dengan wanita kaya
18 Berhati-hati dari kesialan wanita
19 Wanita merdeka menjadi isteri seorang budak laki-laki
20 Tidak boleh menikah lebih dari empat
21 Firman Allah "Dan anak-anak isterimu yang dalam pemeliharaanmu dari isteri yang telah kamu campuri.."
22 Tidak ada (hukum) persusuan setelah dua tahun
23 Air fahl
24 Persaksian wanita yang menyusui
25 Firman Allah "Dan anak-anak isterimu yang dalam pemeliharaanmu dari isteri yang telah kamu campuri.."
26 Firman Allah "Dan menghimpun (dalam perkawinan) dua perawan yang bersaudara kecuali yang sudah berlalu pada masa lampau.."
27 Seorang wanita tidak boleh dimadu dengan bibinya
28 Niah syighar
29 Bolehklan seorang wanita menghibahkan dirinya kepada seseorang?
30 Nikah saat ihram
31 Rasulullah Shallallahu 'alaihi wa Sallam dilarang dari nikah mut'ah
32 Seorang perempuan menawarkan dirinya kepada seorang laki-laki shalih
33 Seseorang menawarkan anaknya atau saudara perempuannya kepada orang yang baik
34 Melihat sebelum menikahinya
35 Pendapat yang mengatakan "Tidak ada nikah kecuali dengan wali"
36 Jika walinya adalah yang meminangnya
37 Seseorang menikahkan anak laki-lakinya yang masih kecil
38 Seorang lelaki menikahkan anak perempuannya dengan imam
39 Penguasa adalah wali berdasarkan sabda Nabi Shallallahu 'alaihi wa Sallam
40 Seorang bapak atau selainnya tidak boleh menikahkan (anak perempuannya yang) janda atau gadis kecuali dengan ridlanya
41 Jika menikahkan anak perempuannya, padahal anaknya tidak mau, maka nikahnya ditolak
42 Menikahkan anak yatim
43 Jika pelamar berkata kepada wali 'Nikahkanlah aku dengan si fulanah', kemudian ia menjawab,
44 Seseorang tidak boleh meminang pinangan kawannya hingga ia menyerahkannya
45 Penjelasan tentang meninggalkan pinangan
46 Pinangan
47 Menabuh rebana saat nikah dan acara walimah
48 Firman Allah "Berikanlah maskawin (mahar) kepada wanita (yang kamu nikahi) sebagai pemberian dengan penuh kerelaan
49 Menikah dengan mahar Al-Qur'an
50 Menikah dengan mahar sebidang tanah
51 Syarat dalam nikah
52 Syarat yang tidak berlaku dalam pernikahan
53 Wewangian untuk pengantin
54 Doa untuk pengantin
55 Doa bagi wanita yang menyerahkan pengantin, dan doa untuk pengantin
56 Bagi yang suka hidup serumah (malam pertama) sebelum perang
57 Menikah dengan perempuan yang masih berumur sembilan tahun
58 Hidup serumah (malam pertama) saat dalam perjalanan
59 Kumpul bersama isteri diawal kali waktu siang hari tanpa kendaraan dan api
60 Permadani dan selainnya untuk wanita
61 Menyerahkan pengantin untuk pengantin laki-laki
62 Meminjam kostum untuk pengantin
63 Doa saat mendatangi isteri (setubuh)
64 Walimah adalah hak
65 Membuat pesta walimah meskipun dengan seekor kambing
66 Seseorang yang membuat acara pesta untuk sebagian isteri lebih meriah dari sebagian isterinya lainnya
67 Orang yang membuat pesta walimah kurang dari satu kambing
68 Wajib menghadiri undangan walimah
69 Orang yang tidak memenuhi undangan walimah maka ia telah bermaksiat kepada Allah
70 Orang yang menghadiri jamuan dengan kaki kambing
71 Memenuhi undangan
72 Perginya wanita dengan anak-anak ke acara walimah
73 Apakah seseorang harus kembali saat melihat kemungkaran saat acara walimah
74 Wanita menjadi pelayan jamuan dalam acara pesta walimah
75 Minuman yang memabukkan dan yang tidak dalam acara walimah
76 Bersikap lembut dengan wanita
77 Wasiat untuk wanita
78 Firman Allah "Jagalah dirimu dan keluargamu dari api neraka"
79 Bergaul dengan baik dengan keluarga
80 Seorang ayah memberi nasihat kepada anak perempuannya perihal suami ِ
81 Wanita puasa sunah dengan izin suaminya
82 Jika wanita tidur dengan menjauhi ranjang suaminya
83 Wanita tidak boleh menerima laki-laki lain di rumah suaminya kecuali dengan izin
84 Mengkufuri nikmat
85 Hak suami atas dirimu
86 Wanita menjadi pengelola dalam rumah suaminya
87 Firman Allah "Kaum laki-laki itu adalah pemimpin bagi kaum wanita, oleh karena Allah telah melebihkan sebahagian mereka (laki-laki) atas sebahagian yang lain (wanita)
88 Nabi Shallallahu 'alaihi wa Sallam mendiamkan isteri-isterinya di luar rumah mereka,
89 Sesuatu yang harus dihindari saat memukul isteri
90 Tidak mentaati suami dalam kemaksiatan
91 Firman Allah "Dan jika wanita takut akan terjadi nusyuz atau sikap tidak acuh dari suaminya
92 Azl
93 Mengundi isterinya saat akan safar
94 Wanita memberikan jatah hari gilirnya untuk madunya
95 Berlaku adil sesama isteri
96 Jika menikah dengan janda
97 Menggilir beberapa isteri dengan satu kali mandi
98 Laki-laki mengunjungi isteri-isterinya dalam satu hari
99 Seorang suami minta izin kepada semua isterinya agar ia dirawat di rumah salah seorang dari isterinya saat sakit
100 Kecintaan seorang laki-laki lebih untuk salah satu dari para isterinya
101 Memamerkan sesuatu yang sebenarnya tidak ada
102 Cemburu
103 Cemburu dan kemarahan wanita
104 Seorang ayah membela anak karena rasa cemburu
105 Jumlah laki-laki sedikit dan perempuan banyak
106 Janganlah seorang lelaki menyepi dengan seorang wanita kecuali dengan mahramnya
107 Apa yang dibolehan bagi laki-laki untuk menyendiri dengan wanita di hadapan manusia
108 Lelaki yang berlaku menyerupai wanita tidak boleh masuk menemui wanita
109 Wanita melihat orang habasyah
110 Wanita keluar untuk suatu hajat
111 Wanita minta izin suaminya untuk keluar menuju masjid
112 Apa yang dihalalkan untuk mengunjungi dan memandang perempuan karena sebab persusuan
113 Wanita tidak boleh memandang wanita lain untuk diceritakan kepada suaminya
114 Perkataan seorang laki-laki "Sungguh aku akan menggilir semua isteriku malam ini"
115 Tidak boleh mengetuk rumah isterinya saat malam (dari safar)
116 Meminta anak
117 Wanita yang suaminya tidak ada mencukur bulu kemaluan dan menyisir rambut
118 Firman Allah "Dan janganlah mereka menampakkan perhiasan mereka kecuali kepada suami-suami mereka.."
119 Firman Allah "Dan orang-orang yang belum baligh di antara kamu
120 Seorang ayah menusuk lambung anaknya saat marah