Daftar Bab


Hadits riwayat Muslim
Kitab : ZAKAT
[Kembali]
No Bab
1 Bab
2 Sepersepuluh atau setengah dari sepersepuluh
3 Seorang muslim tidak mengeluarkan zakat pada kuda dan budaknya
4 Mendahulukan dalam mengeluarkan zakat dan menahannya
5 Zakat fitri kaum muslimin dengan kurma dan gandum
6 Perintah untuk mengeluarkan zakat fitri sebelum shalat Id
7 Dosa bagi yang menolak mengeluarkan zakat
8 Keridla'an pengumpul zakat
9 Ancaman bagi orang yang tidak mengeluarkan zakat
10 Anjuran untuk sedekah
11 Orang-orang yang menyimpan harta dan ancaman bagi mereka
12 Anjuran untuk sedekah dan berita gembira bagi orang yang suka berinfaq dengan pahala
13 Keutamaan infak kepada orang yang menjadi tanggungan dan budak, serta dosa bagi yang menelantarkannya
14 Memulai infak dari diri sendiri kemudian keluarga dan kerabat
15 Keutamaan infak dan sedekah kepada kerabat, isteri dan anak
16 Sampainya pahala sedekah kepada mayit
17 Penjelasan bahwa nama sedekah mencakup segala bentuk kema'rufan
18 Orang yang berinfak dan orang yang menahan harta
19 Anjuran untuk sedekah sebelum datang waktu yang orang tidak lagi mau menerimanya
20 Menerima sedekah dari usaha yang baik
21 Dorongan untuk sedekah meskipun dengan setengah biji kurma atau kalimat yang baik
22 Tanggung menanggung kewajiban sedekah dan larangan keras menyepelekan sedekah yang sedikit
23 Keutamaan memberi
24 Permisalan orang yang memberi dan orang yang bakhil
25 Tetapnya pahala orang yang bersedekah meskipun sedekah itu jatuh kepada orang yang bukan haknya
26 Pahala bendahara yang jujur dan wanita yang bersedekah dengan harta suaminya ْ
27 Sesuatu yang disedekahkan oleh budak dari harta tuannya
28 Barangsiapa menggabungkan amalam sedekah dan kebaikan lainnya
29 Dorongan untuk infak larangan dari sikap pelit
30 Dorongan untuk sedekah menskipun sedikit dan jangan menahan dari yang sedikit karena merasa remeh
31 Keutamaan sedekah dengan diam-diam
32 Sedekah yang paling utama adalah saat kaya dan pelit
33 Tangan di atas lebih baik dari tangan di bahwa
34 Larangan dari meminta-minta
35 Orang miskin yang tidak memiliki harta dan tidak meminta-minta kepada orang lain
36 Larangan meminta-minta kepada orang lain
37 Kapan seseorang boleh meminta
38 Bolehnya mengambil suatu pemberian tanpa diminta selama tidak berlebih-lebihan
39 Larangan untuk rakus kepada dunia
40 Sekiranya anak Adam memiliki dua bukit maka ia akan mencari yang ketiga
41 Kaya itu bukan karena banyak harta
42 Di antara keindahan dunia yang keluar
43 Keutamaan sikap iffah dan sabar
44 Merasa cukup dan qanaah
45 Memberi (sesuatu kepada) seseorang yang meminta dengan kasar
46 Memberikan kepada orang yang dikhawatirkan atas keimanannya
47 Memberikan sedekah kepada mualaf dan menahan dari orang yang imannya kuat
48 Khawarij dan sifatnya
49 Anjuran untuk membunuh orang-orang khawarij
50 Khawarij adalah seburuk-buruk mahluk
51 Haramnya zakat atas Rasulullah Shallallahu 'alaihi wa Sallam
52 Larangan untuk mengangkat keluarga Muhammad menjadi petugas zakat
53 Bolehnya hadiah untuk Rasulullah Shallallahu 'alaihi wa Sallam dan Bani Hasyim َ
54 Nabi menerima hadiah dan menolak sedekah
55 Doa untuk orang yang memberikan sedekah
56 Ridla pengambil zakat selama ia tidak meminta yang haram