Daftar Hadits riwayat Abu Daud


Kitab : Shalat
Bab : Keringanan Hukum Menoleh dalam Shalat
[Kembali]

No No Hadits Isi
1 916 Dari Sahal bin Hanzhalah, dia berkata, "Pernah dibacakan iqamah untuk shalat, maksudnya shalat Shubuh, maka Rasulullah SAW mulai mengerjakan shalat, sedang beliau menoleh ke jalan di bukit.' Abu Daud berkata, "Beliau (waktu itu) mengirim pasukan berkuda ke jalan di lereng gunung untuk berjaga-jaga di malam hari. " (Shahih)