Daftar Hadits riwayat Ibnu Majah


Kitab : MANASIK
Bab : Melontar Jumrah Sambil Berkendara
[Kembali]

No No Hadits Isi
1 3091 Dari Ibnu Abbas RA, bahwa Nabi SAW melontar jumrah dari atas kendaraannya.(Shahih ) (Shahih Abu Daud (1719) )
2 3092 Dari Qudamah bin Abdullah Al 'Amiri, ia berkata, "Aku melihat Rasulullah SAW melontar jumrah pada hari 'Id Adha dari atas unta coklat muda beliau, tidak ada pukulan dan tidak pula usiran, serta tidak ada ucapan, 'Ke depan, ke depari"(Shahih ) (Al Misykat (2623). )