Daftar Hadits riwayat Ibnu Majah


Kitab : PELAKSANAAN SHALAT
Bab : Memainkan Batu-batu Kecil Ketika Shalat
[Kembali]

No No Hadits Isi
1 1034 Dari Abu Hurairah, ia berkata, "Rasulullah SAW bersabda, 'Barangsiapa mengusap batu-batu kecil dalam shalat, ia berarti telah melakukan hal yang sia-sia'."(Shahih ) (Hadits ini merupakan teks akhir hadits no. 1099. Muslim. )
2 1035 Dari Muaiqib, ia berkata, "Rasulullah SAW bersabda —tentang bermain batu-batu kecil dalam shalat— 'Apabila kamu terpaksa melakukannya, maka cukup sekali'. "(Shahih ) (Shahih At-Targhib (557), Shahih Abu Daud (872). Muttafaq alaih. )